5 Destinasi Wisata Liburan Akhir Tahun Dekat Jakarta, Mana Saja? - Info Lengkap

Breaking

Home Top Ad

 


Post Top Ad

SahabatQQ

Saturday, December 28, 2024

5 Destinasi Wisata Liburan Akhir Tahun Dekat Jakarta, Mana Saja?

Info Lengkap - 5 Destinati Wisata Liburan Akhir Tahun Dekat Jakarta ,Mana Saja ? Libur akhir tahun menjadi momen yang ditunggu-tunggu oleh kebanyakan orang. Momen liburan ini dimanfaatkan untuk membangun kebersamaan bersama orang-orang tersayang.

Kalau kamu bingung bagaimana mengisi waktu liburan bersama keluarga, berikut beberapa destinasi wisata yang bisa kamu jadikan rekomendasi. Tak perlu jauh-jauh, tempat ini bisa ditempuh hanya 2 jam dari Jakarta. Jangan lupa dicatat, ya!

1. Agrowisata Gunung Mas Bogor

Berlokasi di kawasan Cisarua, Bogor, tempat wisata ini menawarkan sensasi liburan yang cukup seru. Area Agrowisata Gunung Mas didominasi dengan hamparan kebuh teh yang menjadi daya tarik utamanya.

Namun, beragam atraksi menarik tersedia juga di sini. Kamu bisa bermain flying fox, rainbow slide, menunggangi kuda, ATV dan masih banyak lainnya. Ada juga sebuah glamping dengan view aliran sungai. Menarik, bukan? SahabatQQ

2. Pantai Sawarna

Ingin liburan ke pantai, tidak harus ke Bali, lho! Terdapat pantai cantik di daerah Banten, salah satunya adalah Pantai Sawarna. Pantai Sawarna memiliki hamparan pasir putih yang luas dengan ombak yang tidak terlalu besar.

Sehingga, ini memungkinkan kamu untuk bermain bermain air. Jangan lewatkan juga berburu pemandangan sunset yang eksotis.

3. Kopi Tubing Bogor

Kopi Tubing merupakan sebuah tempat yang memadukan atraksi alam dan kafe yang estetik. Kafe ini berlokasi di tengah persawahan dan di sisi kiri kafe terdapat sebuah sungai yang alirannya digunakan kegiatan river tubing.

Kalau kamu ingin staycation bersama keluarga, tersedia glamping ataupun villa yang bisa kamu pilih. Fasilitas lain yang ada di sini pun tak kalah menarik, seperti ada mini zoo dan playground.

4. Pulau Macan Eco Lodge

Kalau ingin liburan yang lebih ekslusif dan privat, cobalah untuk menginap di Pulau Macan Eco Lodge. Tempat ini miliki kamar-kamar seperti glamping yang menghadap langsung ke laut.DominoQQ

Tak perlu beranjak dari kasur, kamu bisa melihat indahnya laut biru sekaligus sunset saat sore tiba. Pulau Macan Eco Lodge juga cocok untuk jadi tujuan honeymoon, lho!

5. Trekking di Sentul

Sentul merupakan salah satu daerah di Bogor yang dikelilingi oleh Gunung Salak dan Gunung Gede Pangrango. Treking di Sentul menjadi sebuah ide menarik untuk mengisi hari libur sekaligus olahraga.

Bila kamu tak ingin repot menentukan rute, ada beberapa agen trip yang siap mendampingi. Rute yang ditawarkan pun beragam, mulai dari area sungai, Curug Leuwi Asih, Bukit Paniisan dan masih banyak lainnya.

Lokasi : Sentul, Kecamatan Babakan Madang, Kabupaten Bogor, Jawa Barat

Kelima destinasi di atas memiliki daya tarik dan keindahan masing-masing yang memikat. Jadi, kamu sudah tahu ingin liburan ke mana? Selamat berlibur.

LINK ALTERNATIF :SAHABATKIU.COM

No comments:

Post a Comment

Post Bottom Ad

 


Halaman